Nilai Rupiah Terus Melemah ke 14.845
bila dihitung dari awal tahun, rupiah telah mengalami pelemahan hingga 9%. Nilai tukar rupiah mengalami tekanan pada perdagangan senin pekan ini.
sejak pagi hingga siang ini bergerak dikisaran 14.780 hingga 14.845/USD dolar. Presiden Joko Widodo mengundang Menteri Koordinator bidang perekonomian Darmin Nasution dan menteri Keuangan sri Mulyani serta Gubernur BI untuk membahas mengenai pelemahan nilai tukar rupiah. ketidak inginan bapak Presiden Jokowi adalah dengan pelemahan rupiah di Indonesia jangan sampai mempengaruhi sisi negativ dan menyulitkan jalannya bisnis di Indonesia dan juga para menteri diminta tetap menjaga agar investasi asing tidak keluar dari Indonesia.
Ekonom senior Centre of refrom on Economics (CORE) Piter Abdulah juga mengatakan,pelemahan nilai tukar rupiah akan berdampak besar pada sektor riil.Pada sektor ini, depresiasi mempengaruhi tataran produksi dan investasi di Indonesia.” terutama disektor manufaktur,yang banyak menggunakan bahan baku impor ” ujarnya.
“karakter nilai tukar itukan sangat bergantung pada confident market,sekali pasar terganggu, nilai tukar melemah. kalau melemah, banyak yang beli, dan jika banyak yang beli, makin melemah lagi nilai tukar ini,” tegasnya
Nilai Rupiah Terus Melemah ke 14.845